RSS Feed

Rabu, 13 Januari 2010

Membuat berbagai macam Folder (Lipatan)

Folding (melipat) adalah salah satu proses finishing cetak yaitu membuat materi cetak kedalam bentuk lipatan yang nyaman di bawa dan berurutan sesuai dengan isi informasi di dalamnya. Berikut ini adalah beberapa alternatif jenis dan model lipatan yang mungkin bisa anda gunakan untuk proyek anda.
  1. Accordion

  2. Roll Fold

  3. Harmonica self-cover fold

  4. Back/front

  5. T – Fold

  6. The Incline tab

  7. Box Step

  8. Ascending tab folder

  9. Selamat mencoba !

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.